Tutorial Menabung Saham
Aktivitas menabung sudah diajarkan sejak Kita masih anak-anak. Dulu Kita dipaksa menyisihkan uang jajan Kita untuk ditabung, yang kemudian jika sudah terkumpul uang tersebut digunakan untuk wisata atau membeli mainan😀 Menabung di bank memang aman, namun hasil balik atau keuntungannya tidak terlalu besar. Menabung saham sedang trend akhir-akhir ini, selain aman, keuntungannya yang didapatnya besar. Ya tentu juga ada resiko-resiko dari menabung saham. Salah satunya harga saham yang turun. Pada kesempatan kali ini saya akan memberi tahu bagaimana caranya jika kita ingin memulai menabung saham. Siapkan Dokumen, dokumen yang disiapkan adalah rekening tabungan, KTP dan NPWP. Daftar ke broker. Setelah dokumen selanjutnya adalah hubungi broker untuk membuat akun trading saham. Saya menggunakan Indo Premier (https://www.indopremier.com/ipotstock) sebagai broker. Isi formulir online tersebut. Pembuatan Rekening Dana Nasabah (RDN). Setelah daftar online tersebut, pihak bro